Jumat, 18 November 2011

LOMBA Teknologi Informasi 2011

Lomba ini diselenggaraakan oleh HIMSI Fakultas Ilmu Komputer UNSRI
Pelaksanaan Lomba Teknologi Informatika 2011 Se- SUMSEL Tingkat SMA Sederajat yang diselenggara tgl 5-6 Des 2011
Kategori :
A. Lomba cepat Tepat 
B. Blog Siswa 
Persyaratan :


 A. Lomba LCC (beregu 3 org)

  • Mengisi formulir di download di www.himsi.ilkom.unsri.ac.id
  • Kontribusi Rp. 165.000 ke rek. 0189-60-65-83 atas nama Ahmad Bagus Nugroho



B. Lomba Blog : Gratis

  • Menggunakan blog di www.blogdetik.com (rancangannya blog ini dr tgl 14-28 Nov 2011) 
  • Stelah slesai kirim ke lti.himsi11@gmail.com dgn pesan berisi : Nama, asal sekolah, alamat sekolah, alamat rumah, link blogger anda, nmor Hp.




Selamat Datang di Himpunan Mahasiswa Sistem Informasi

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda